Format Penulisan Alamat Menurut Negara


 sumber: thepreppypolkadot.com

Anda akan mengirim surat penawaran produk kepada importir yang berada di Kanada, Amerika atau Irlandia? Berhatilah-hatilah dengan format penulisan alamat, karena setiap negara mempunyai format penulisan alamat yang berbeda-beda. Jadi, jika anda ingin agar surat anda benar-benar sampai di tujuan, alangkah baiknya anda mengetahui format penulisan alamat di beberapa negara seperti di bawah ini:

Contoh Surat Konfirmasi Pengiriman Produk



 http://www.medantalk.com/wp-content/uploads/pengapalan.jpg

Anda ingin menghubungi klien Anda di luar negeri sebelum mengirimkan produk Anda? Barangkali ini surat ini bisa Anda layangkan sebelum produk Anda dikirimkan

Kalimat Pembuka dalam Bahasa Prancis



 
Anda akan bertemu dengan calon klien Anda yang berasal dari Paris sedangkan anda kurang fasih dalam berbahasa Perancis? Untuk menciptakan keakraban dan tentu saja memuluskan komunikasi anda dalam bernegosiasi, Anda bisa mempelajari beberapa sapaan atau kalimat pembuka bisnis dalam bahasa perancis sebagai berikut.

Idiom dalam Komunikasi Bisnis



Sumber: innishannon-hotel.ie

Beberapa idiom sering digunakan dalam komunikasi bisnis dengan tujuan untuk meningkatkan kekuatan konteks dalam komunikasi Anda. Oleh sebab itu kami mencoba menampilkan beberapa contoh idiom yang sering digunakan dalam mempromosikan dan mempresentasikan produk terbaru dari perusahaan anda:

Mari Menjual Produk Kesenian



http://kainikat.com/wp-content/uploads/2009/06/kain-ikat-motif-unik.jpg
Sumber: kainikat.com

Seorang wanita asal Amerika Serikat mengaku mencintai produk-produk kerajinan tangan Indonesia. Sepuluh tahun lebih ia tinggal di Jakarta setelah menikah dengan orang Indonesia.

Ia rajin berburu kerajinan seperti kain ikat, anyaman bambu, artefak, ukiran dsb hingga ke pedalaman Indonesia. Namun yang ia pilih adalah yang tidak menggunakan bahan-bahan kimia atau dibuat secara tradisional.

Mengapa Orang Asing Mengincar Indonesia



 Sumber: gourmetsleuth.com

Banyak orang beranggapan bahwa dalam perdagangan internasional bahwa kitalah yang lebih butuh orang Eropa atau Amerika Utara daripada sebaliknya. Padahal yang nyatanya tidak demikian.

Ada banyak produk-produk yang hanya bisa dihasilkan di Indonesia namun sangat dibutuhkan masyarakat Barat. Sebut saja Coklat. Saat ini pengkonsumsi coklat terbesar di dunia adalah masyarakat Eropa dan Amerika Serikat.

Membuka Kantor di Luar Negeri



http://www.worldchanging.com/GGLO3200711281102249658750_top.jpg
Sumber: worldchanging.com

Anda telah membuka cabang di luar negeri. Dan Anda ingin menginformasi kepada calon klien maupun pelanggan Anda jika perusahaan Anda sudah membuka  cabang di negara mereka?

Barangkali surat dibawah ini adalah contoh yang tepat untuk menginfomasikan keberadaan perusahaan Anda sekaligus membuat penawaran menarik.

Pertanyaan Tentang Perdagangan Internasional



 
Ini merupakan beberapa pertanyaan yang sering ditanyakan calon pengekspor produk. Barangkali menarik untuk disimak

Meeting dengan Partner Asal Negeri China



 
 Sumber: telegraph.co.uk

Tidak ada yang memungkiri jika China menjadi salah satu kekuatan ekonomi di dunia. Sehingga banyak perusahaan asing, demikian juga dari Indonesia ingin memiliki partner bisnis di negeri tirai bambu itu.

Beras Lokal Toraja Berpotensi Tembus Pasar Dunia



Sumber: http://nanaharmanto.wordpress.com/

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Selatan siap membantu memasarkan beras tradisional Toraja ke luar negeri. Hal itu diungkapkan gubernur Sulsel, Syahrul Yasin Limpo dalam kegiatan penguatan kelembagaan pemerintah dan masyarakat Tana Toraja belum lama ini.

“Beras asal Toraja sangat spesifik dan digemari konsumen di luar negeri. Pemprov Sulsel akan membantu beras Toraja menembus pasar luar negeri,” ujar Syahrul dihadapan ribuan anggota kelompok tani yang hadir dalam kegiatan penguatan kelembagaan pemerintah dan masyarakat Tana Toraja, Kamis (5/7/2012).

Petani Kopi Bali Sejahtera Karena Ekspor



Sumber: balinesegift.blogspot.com

Petani kopi di Bali di daerah Tabanan boleh merasa beruntung. Pasalnya biji kopi yang dikenal berjenis kopyol sukses  menembus pasar luar negeri. Kopi yang dikenal dengan aromanya yang khas dan rasa seperti lemon ternyata  disukai konsumen di Jepang dan Amerika Serikat.

Seorang ketua subak abian menuturkan petani di daerahnya hidup lebih baik dari hasil penjualan kopi ke luar negeri. Setidaknya ini sudah terlihat dari mobil avanza terbaru yang ia kendarai yang pengakuannya hasil penjualan kopi. Ia juga bisa menyekolahkan anaknya sampai sampai sarjana salah satunya di luar negeri.

Dua Kata Penghormatan pada Jamuan Makan



Memahami budaya dari calon klien Anda menjadi salah satu faktor yang menentukan keberhasilan dalam mencapai kesepakatan dalam bisnis. Bayangkan jika sebelum Anda membicarakan tentang sebuah proyek, perilaku Anda telah membuat calon partner  Anda tidak nyaman. Bisa jadi pembahasan selanjutnya menjadi mandek.

Apa itu Letter of Credit?



Sumber: money.howstuffworks.com

Transaksi pada perdagangan internasional dapat dilakukan dengan atau tanpa L/C. Namun karena L/C merupakan suatu instrumen pembayaran ekspor-impor yang memproteksi kepentingan kedua belah pihak, eksportir dan importir, dimana bank ikut mengawal terjadinya transaksi dan mengurangi risiko tertentu, maka transaksi dengan LC lebih aman untuk dipergunakan.

Ada beberapa faktor yang mendasari dipilihnya penggunaan LC sebagai sarana transaksi dua negara, yakni 1) terdapatnya pengekangan/pengawasan devisa di beberapa negara, 2) ketidakstabilan kondisi perekonomian serta 3) diperlukan suatu cara bagi eksportir untuk mendapatkan kepastian pembayaran barang-barang yang telah diekspornya.